Rooney Sanjung Marcus Rashford
Editor Bolanet | 10 Juni 2016 07:17
Pemain berusia 18 tahun mencatat debut di MU pada Februari silam, namun ia akhirnya mampu mencetak delapan gol setelah tampil reguler dan membantu tim memenangkan Piala FA.
Rashford lantas mendapat kesempatan untuk membela Inggris di Piala Eropa 2016 mendatang.
Ya, ia memang hebat. Sebelumnya ia ingin membantu United, kami mengalami periode yang sulit dan ia mampu melakukan sesuatu yang luar biasa, tutur Rooney pada FATV.
Manajer terus percaya padanya, jadi ia terus mempertahankan tempatnya di tim dan ia menunjukkan apa yang ia bisa. Roy memasukkannya dalam skuat dan semua tergantung padanya, hingga ia akhirnya bisa masuk tim inti, dan ia jelas mencatat sukses usai membuat gol perdana untuk Inggris.
Saya selalu berpikir, untuk pemain muda seperti dirinya, mungkin akan lebih baik untuk membiarkannya dan tidak memberikannya terlalu banyak nasihat. Biarkan saja mereka bermain karena itulah yang membuat mereka ada di posisi mereka sekarang. [initial]
Terbang ke Perancis dan menikmati laga panas final bola secara langsung tentu jadi impian para penggila bola tanah air. Tapi jangan cuma mimpi, buruan ikut #MOGERTOFRANCE dan raih kesempatan nonton final bola ke Perancis secara gratis! Caranya gampang, jawab tantangan REXONA: “Hal paling #MOGER apa yang akan kamu lakukan demi mendukung tim favorit langsung di Paris?”
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carrick Perpanjang Kontrak, Kabar Gembira untuk Mourinho
Liga Inggris 9 Juni 2016, 23:59 -
Manchester United Sudah Kontak Pogba
Liga Inggris 9 Juni 2016, 23:28 -
MU Saingi Arsenal Kejar Henrikh Mkhitaryan
Liga Inggris 9 Juni 2016, 22:57 -
Rooney Bersemangat Bisa Kerja Bareng Mourinho
Liga Inggris 9 Juni 2016, 21:43 -
Michael Carrick Resmi Perpanjang Kontrak di MU
Liga Inggris 9 Juni 2016, 21:25
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39