Rooney Puji Generasi Emas Anyar Inggris
Editor Bolanet | 8 April 2016 14:27
Inggris kini punya gelandang muda Dele Alli, Ross Barkley, dan bek John Stones. Selain itu masih ada nama anyar seperti Eric Dier.
Ini adalah tim yang amat menarik. Saya kira ini adalah skuat Inggris paling menarik yang pernah saya lihat, jika boleh jujur. Ada banyak hal yang menarik, tidak hanya dari fans, namun juga dari para pemain, tutur Rooney menurut laporan BBC Sport.
Kami tahu bahwa kami harus membangun kembali kekuatan kami. Saya ingat dua tahun lalu ada banyak tekanan mengapa tidak ada banyak pemain muda Inggris yang berkualitas.
Saya ingat pernah duduk bersama Roy Hodgson dan ia mengatakan: 'Lihat para pemain yang baru bergabung ini, bagaimana bisa orang-orang berkata seperti itu?' Dan sekarang, sepertinya semuanya perlahan mulai terbukti. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pilih Klub Baru, Ibrahimovic Tak Pentingkan Uang
Liga Eropa Lain 7 April 2016, 21:54 -
West Ham Fokus Kalahkan Arsenal, Kemudian MU
Liga Inggris 7 April 2016, 21:48 -
Raiola: Ibra Lakukan Kejahatan Pada Kemanusiaan Jika Pensiun
Liga Eropa Lain 7 April 2016, 21:35 -
Adnan Januzaj Siap Tampil Lawan Tottenham
Liga Inggris 7 April 2016, 20:48 -
Leicester dan Tottenham Calon Juara, Valencia Merasa Sedih
Liga Inggris 7 April 2016, 19:43
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23