Respek Wilmots Pada Conte
Editor Bolanet | 11 Mei 2016 14:20
Dia (Conte) adalah pelatih hebat yang saya hormati, kata Wilmots kepada La Gazzetta dello Sport.
Pekerjaan kami sama-sama sulit, tapi dia punya sesuatu yang melebihi saya, yaitu bekerja di klub (Chelsea) setelah EURO selesai.
Di EURO 2016 nanti, para pendukung Belgia mengharapkan tim kesayangan mereka sukses. Itu wajar jika mengingat bahwa Belgia telah mencapai babak semifinal Piala Dunia 2014, di mana mereka dikandaskan Argentina.
Sudah 30 tahun sejak Belgia terakhir kali lolos ke dua turnamen besar secara beruntun. Ada tim-tim seperti Spanyol, Jerman dan Prancis yang sangat berkualitas.
Jika bisa menghindari cedera, mungkin kami bisa mencapai semifinal. Begitu di sana, kita lihat saja apa yang akan terjadi, ujar Wilmots. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Punya Pengalaman, Conte Harus Pertahankan Terry
Liga Inggris 9 Mei 2016, 22:55 -
Conte Juga Inginkan Pelle di Chelsea
Liga Inggris 8 Mei 2016, 19:39 -
Legenda Chelsea: Conte Wajib Pertahankan Terry
Liga Inggris 8 Mei 2016, 03:40 -
Allegri: Saya Tak Bisa Jadi Conte
Liga Italia 7 Mei 2016, 20:24 -
Higuain Datang, Diego Costa Akan ke Tiongkok
Liga Inggris 4 Mei 2016, 17:54
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39