Respect! Skuat AC Milan Ucapkan Selamat Pada Donnarumma Usai Juara Euro 2020

Dimas Ardi Prasetya | 13 Juli 2021 04:21
Respect! Skuat AC Milan Ucapkan Selamat Pada Donnarumma Usai Juara Euro 2020
Kiper Timnas Italia, Gianluigi Donnarumma (c) AP Photo

Bola.net - Sebagian penggawa AC Milan kompak mengucapkan selamat kepada mantan rekan mereka, Gianluigi Donnarumma, yang baru saja mengantarkan Italia jadi juara Euro 2020.

Donnarumma menjadi kiper utama Italia di ajang Euro 2020 ini. Ia pun berperan besar dalam kesuksesan Italia.

Advertisement

Ia mencatatkan tiga clean sheet. Donnarumma juga mencatatkan sembilan penyelamatan di sepanjang Euro.

Donnarumma juga berperan membawa Italia menang atas Spanyol dan Inggris. Ia menggagalkan sejumlah eksekusi penalti lawan.

Kesuksesan Donnarumma ini pun mendapatkan pujian. Di antaranya dari mantan rekan-rekannya di Milan.

Mulai dari Zlatan Ibrahimovic sampai Davide Calabria mengucapkan selamat kepadanya. Simak apa saja ucapan mereka di bawah ini Bolaneters.

1 dari 10 halaman

Zlatan Ibrahimovic

(c) Instagram Story

"1 tahun bersamaku kamu sudah mengerti. Sama sama."

3 dari 10 halaman

Samu Castillejo

(c) Instagram Story

"Temanku kamu adalah penjaga gawang terkuat di dunia!"

4 dari 10 halaman

Alexis Saelemaekers

(c) Instagram Story

"Ayo! Selamat kesayangku."

5 dari 10 halaman

Alessio Romagnoli

(c) Instagram Story

"Nomor satu! Yang terkuat dari semuanya!"

6 dari 10 halaman

Theo Hernandez

(c) Instagram Story

"Adik saya yang nomor satu."

7 dari 10 halaman

Franck Kessie

(c) Instagram Story

"Nomor satu."

8 dari 10 halaman

Jens Petter Hauge

(c) Instagram Story

"Selamat gigi. kamu nomor satu."

9 dari 10 halaman

Rafael Leao

(c) Instagram Story

"Gede Banget!"