Ramos: Spanyol Takkan Anggap Enteng Euro
Editor Bolanet | 6 Juni 2016 06:57
La Roja akan memasuki turnamen dengan menjadi juara di dua edisi terakhir, dan meski tidak banyak diunggulkan usai apa yang terjadi di Piala Dunia 2014, sang kapten amat yakin timnya bisa meraih prestasi di Prancis nanti.
Ramos menegaskan bahwa timnya akan menghadapi semua laga selangkah demi selangkah, seiring tujuan untuk mencatat sejarah di turnamen nanti.
Kami bangga bisa melalui fase unik di tim nasional seperti saat ini dan saya berharap bisa mencapai sesuatu yang historis seperti memenangkan Euro untuk tiga kali secara beruntun. Kami harus melalui semuanya selangkah demi selangkah. Kami akan memulai fase pertama dengan tiga lawan yang sangat berat, tutur Ramos pada AS.
Spanyol akan membuka petualangan mereka di Euro 2016 dengan bermain melawan Rep. Ceska pada 13 Juni mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lucas Vazquez, Dari Desa Curtis Menuju Timnas Spanyol
Commercial 5 Juni 2016, 23:58 -
Tangisan Arbeola Iringi Kiprah Lucas Vazquez di Euro 2016
Commercial 5 Juni 2016, 23:30 -
'Lewandoski Sudah Siap Untuk Madrid'
Liga Spanyol 5 Juni 2016, 20:46 -
Allegri Restui Pertukaran Morata Dengan Kovacic
Liga Champions 5 Juni 2016, 19:09 -
Ronaldo: Rooney Unik dan Pemain Penting Bagi Inggris
Commercial 5 Juni 2016, 12:16
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39