Rakitic: Spanyol Tim Terbaik Dunia
Editor Bolanet | 22 Juni 2016 07:40
Menurut Rakitic, Kroasia sudah berhasil mengalahkan tim terbaik dunia. Rakitic mengungkapkan bahwa Kroasia harus bekerja keras demi bisa mengalahkan Spanyol.
Kami bermain melawan tim terbaik dunia. Jika kami tidak bekerja keras, mereka bisa membuat kami menari-nari di lapangan. Kami tidak bertahan dengan baik ketika kebobolan, ada banyak ruang dan kami langsung dihukum. Sedikit kesalahan saja, Spanyol bisa menghukum kami, terang Rakitic kepada AS.
Rakitic tak mau berpikir terlalu jauh soal peluang Kroasia pada Euro 2016 kali ini. Mari kita nikmati saja kemenangan kami hari ini. Urusan nanti kita pikirkan nanti saja. Jika kami terus seperti ini, kami bisa melakukan banyak hal hebat. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Kroasia Tersanjung Dengan Pujian Del Bosque
Commercial 21 Juni 2016, 15:42 -
Rakitic Berharap Dapat 'Assist' Dari Iniesta dan Busquets
Commercial 21 Juni 2016, 15:30 -
Del Bosque: Kroasia Salah Satu Tim Terbaik di Euro 2016
Commercial 21 Juni 2016, 15:15 -
Nasihat Buffon Buat Morata Kian Kuat
Liga Italia 21 Juni 2016, 15:08 -
Cacic: Kroasia Melawan Spanyol Yang Penuh Kualitas
Commercial 21 Juni 2016, 14:31
LATEST UPDATE
-
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35 -
Timnas Indonesia Menang, Mudik Tenang
Tim Nasional 25 Maret 2025, 19:22 -
Usai Joao Felix, AC Milan Kepincut Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:20 -
Bukan Guimaraes, Barcelona akan Coba Angkut Gelandang Newcastle Ini
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 19:12
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10