Pires: Deschamps Pilih Payet Saja Daripada Martial
Editor Bolanet | 9 Juni 2016 14:19
Bintang West Ham, Payet disebut-sebut banyak orang bakal bersaing dengan striker Manchester United, Martial, untuk memperebutkan satu tempat di tim inti jelang laga pembukaan Euro 2016 melawan Rumania pada akhir pekan ini.
Keduanya sangat bagus dan benar-benar berbeda, tutur Pires pada RMC. Saya punya sedikit kecenderungan untuk Dimitri Payet. Di sepakbola modern, set piece amat penting.
Dengan tendangan bebas, Payet bisa memberikan anda kemenangan seperti yang ia lakukan di pertandingan melawan Kamerun. Namun saya ingin menekankan bahwa pemain pengganti juga memainkan peran yang penting juga.
Pires lantas menambahkan: Pertandingan perdana bakal amat krusial. Itu akan memulai petualangan anda dan juga mengangkat sedikit tekanan yang akan datang dari para suporter dan juga media. Untuk bisa membuat semua orang berada di belakang anda, anda harus bisa menang di laga perdana. [initial]
Punya mimpi nonton pertunjukan skill pemain-pemain top Eropa secara langsung di final bola di Perancis? Yang harus kamu lakukan CUMA jawab tantangan dari Rexona dengan cara sekreatif mungkin. “Hal paling #MOGER apa yang akan kamu lakukan demi mendukung tim favorit langsung di Paris?”
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Oleh Wenger, Xhaka Dijanjikan Surga di Arsenal
Liga Inggris 8 Juni 2016, 23:50 -
Tahith Chong Konfirmasi Akan Gabung MU
Liga Inggris 8 Juni 2016, 23:35 -
Nainggolan: Para Pemain Chelsea Merayu Saya
Liga Inggris 8 Juni 2016, 23:19 -
Jamie Vardy Pilihan Keliru Bagi Arsenal
Liga Inggris 8 Juni 2016, 23:03 -
Dortmund Bantah Aubameyang Menuju Man City
Liga Inggris 8 Juni 2016, 22:23
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39