Pelatih Belgia Anggap Italia Lebih Favorit
Editor Bolanet | 11 Mei 2016 14:22
Namun, pelatih Belgia Marc Wilmots menganggap bahwa Italia lah yang lebih favorit. Menurut Wilmots, pengalaman di turnamen-turnamen besar adalah faktor yang membuat sebuah tim pantas disebut favorit.
Spanyol, Jerman dan Italia jelas memilikinya (pengalaman itu), kata Wilmots kepada La Gazzetta dello Sport.
Belgia akan langsung berhadapan dengan Italia di laga perdana Grup E. Duel itu digelar di Parc Olympique Lyonnais, Lyon, 13 Juni 2016.
Di laga keduanya, Belgia akan melawan Irlandia, sedangkan Azzurri bentrok dengan Swedia. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ranieri Ingin Samai Prestasi Nottingham
Liga Champions 10 Mei 2016, 13:21 -
'Semoga Ranieri Angkat Trofi Piala Dunia Bersama Italia'
Liga Inggris 10 Mei 2016, 10:57 -
Verratti Dipastikan Absen di EURO 2016
Piala Eropa 7 Mei 2016, 06:58 -
Liga Italia 4 Mei 2016, 10:15
-
'Yang Luar Biasa Dari Buffon Adalah Refleksnya'
Liga Italia 29 April 2016, 08:49
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39