Pedro Tak Terpantik Polemik Ban Kapten Timnas Spanyol
Editor Bolanet | 31 Mei 2016 01:53
Pedro tampil sebagai pemain pengganti pada laga kontra Bosnia. Meski begitu, ia lantas ditunjuk sebagai kapten saat kapten utama ditarik keluar oleh Del Bosque. Meski penunjukan tersebut berujung polemik, winger yang membela Chelsea ini tetap merasa nyaman berada di timnas Spanyol.
Saya selalu merasa nyaman berada di sini, kemarin saya dipercaya menjadi kapten dan saya senang dengan apa sudah saya lakukan di sini. Jika itu menjadi polemik maka itu adalah hal yang wajar, ujar Pedro dikutip dari Soccerway.
Pedro sendiri tampil sangat bagus pada pertandingan tersebut. Ia ikut menyumbang satu gol bagi Spanyol yang menang dengan skor 3-1. Itu adalah gol ke-17 Pedro dari 56 pertandingan bersama La Roja.
Menjadi kapten dan mencetak gol itu sangat istimewa, akan sulit untuk menghidupkan kembali situasi seperti ini. Itu menakjubkan, tapi saya melihat bahwa seharusnya bisa mencetak gol lebih banyak, tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bellerin Korbankan Liburan Demi Timnas Spanyol
Commercial 30 Mei 2016, 19:35 -
Nolito 'Siap Mati' Demi Spanyol
Commercial 30 Mei 2016, 09:24 -
Bellerin Akan Gantikan Carvajal di Skuat Spanyol
Commercial 30 Mei 2016, 06:46 -
Highlights Friendly: Spanyol 3-1 Bosnia Herzegovina
Open Play 30 Mei 2016, 01:39 -
Dwigol Nolito Bantu Spanyol Bungkam Bosnia
Commercial 30 Mei 2016, 01:01
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39