Paulo Bento: Portugal Begitu Tertekan
Editor Bolanet | 13 Juni 2012 15:05
Hal itu seperti yang diakui sendiri oleh pelatih termuda di Euro 2012 ini, Paulo Bento. Apalagi rapor Seleccao kala bertemu tim Dinamit terbilang jelek.
Kami hanya menang satu kali dari empat pertemuan dengan mereka, namun kami percaya diri. Kami tidak memikirkan masa lalu. Kami harus menang.
Terdapat lebih banyak tekanan daripada sebelum pertandingan melawan Jerman, dan besok kami akan menghadapi lawan yang tangguh, maka kami harus memaksakan permainan kami sejak awal.
Situasi Denmark lebih nyaman, dengan sedikitnya tekanan. Strategi kami selalu disesuaikan dengan siapa yang kami hadapi. Kami akan siap terdapat 90 menit (waktu permainan) dan kami harus menang, pungkasnya. [initial]
PIALA EROPA - Paulo Bento Bantah Berselisih Dengan Ronaldo (afp/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Piala Eropa 12 Juni 2012, 23:45
-
Foto: Lawan Prancis, Inggris Ternyata Cuma 10 Pemain!
Open Play 12 Juni 2012, 23:37 -
Video: Kejahilan Suporter Spanyol
Open Play 12 Juni 2012, 23:10 -
Barzagli Akan Bermain Melawan Irlandia
Piala Eropa 12 Juni 2012, 22:40 -
Torres: Spanyol Harus Juara Grup
Piala Eropa 12 Juni 2012, 22:30
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39