Olsen: Rommedahl Absen Lawan Jerman
Editor Bolanet | 15 Juni 2012 03:02
Rommedahl menambah daftar cedera Tim Dinamit setelah mengalami cedera saat menghadapi dan ditarik keluar pada menit ke-60. Sebelumnya di menit ke-16 gelandang Niki Zimling juga diganti karena insiden serupa.
Namun pelatih berusia 62 tahun tersebut masih memberi kesempatan Zimling untuk pemulihan cedera supaya dapat turun ketika menghadapi Jerman. Sementara Rommedahl kemungkinan tidak diturunkan.
Ini soal waktu karena mereka mengalami cedera otot, tapi tampaknya Dennis Rommedahl tidak dimasukkan dalam pertandingan melawan Jerman, kata Olsen.
Kami bisa fokus padanya setelah lolos. Dengan Niki Zimling memiliki kesempatan lebih baik, namun kami mungkin tidak tahu keadaannya hingga menjelang kick-off. (uefa/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mou Belum Tertarik Tukangi Timnas Portugal
Liga Eropa Lain 14 Juni 2012, 23:59 -
HT Review: Tendangan Bebas Pirlo Jadi Pembeda
Piala Eropa 14 Juni 2012, 23:48 -
Alonso: Permainan Irlandia Penuh Semangat
Piala Eropa 14 Juni 2012, 23:20 -
Malafeev: Advocaat Punya Banyak Kualitas
Piala Eropa 14 Juni 2012, 22:46 -
Piala Eropa 14 Juni 2012, 22:18
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39