Neuer: Adu Penalti Dramatis
Editor Bolanet | 3 Juli 2016 10:31
Neuer mengatakan bahwa adu penalti itu berjalan sangat dramatis. Namun ia menegaskan bahwa Jerman memang lebih baik dan pantas menang dalam pertandingan tadi.
Saya tak pernah menjalani adu penalti seperti ini. Saya rasa kebanyakan pemain Italia mengincar di tengah. Hasil 1-1 dalam waktu normal memang sebuah ketidakberuntungan. Tapi saya rasa kami memang lebih baik dan pantas lolos ke semifinal, terang Neuer kepada UEFA.com.
Neuer Neuer menyebut bahwa adu penalti kali ini adalah pertarungan mental kedua tim. Namun ia mengaku sudah mempelajari semua penalti pemain Italia.
Banyaknya penendang memang istimewa. Lagipula, adu penalti ini cocok untuk laga Jerman lawan Italia. Memang tidak mudah dan banyak pertarungan mental. Saya mempersiapkan diri tapi banyak penendang Italia yang mengubah arah tembakan mereka dibanding biasanya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Costacurta: Conte Pelatih Terbaik di Dunia
Commercial 2 Juli 2016, 22:02 -
Neuer: Jerman Sudah Jauh Lebih Matang Dari 2012
Commercial 2 Juli 2016, 20:00 -
Neuer Kenang Kekalahan Jerman Dari Italia di Euro 2012
Commercial 2 Juli 2016, 19:40 -
Neuer Masih Ingat Selebrasi Buka Baju Balotelli
Commercial 2 Juli 2016, 19:20 -
Ballotelli Jelaskan Alasan Selebrasi Buka Baju Lawan Jerman
Commercial 2 Juli 2016, 19:00
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39