Lukaku Anggap Bale Lebih Hebat dari Hazard
Editor Bolanet | 30 Juni 2016 07:02
Berbicara menjelang pertandingan perempat final Euro 2016 antara kdeua tim di Lille, bek Oostende itu mengatakan bahwa Bale dan Aaron Ramsey merupakan dua pemain yang wajib diwaspadai timnya.
Bale bagi saya mungkin sedikit lebih bagus dari Hazard, ia sudah lebih lama bermain di level tertinggi, tutur Lukaku pada Goal International.
Di momen vital di level klub, Bale adalah sosok yang besar dan ia mampu membuktikannya, sementara Hazard masih belum konsisten.
Staff kami akan membuat rencana untuk menetralisir Bale dan Aaron Ramsey, karena mereka adalah pemain terkuat Wales. Jadi kami akan menemukan cara untuk melawan mereka, namun kami juga akan menghadapi mereka sebagai seluruh tim.
Lukaku kemungkinan akan turun sebagai starter di pertandingan melawan Wales nanti, mengingat Belgia tengah kekurangan opsi di lini belakang - menyusul kartu kuning Thomas Vermaelen. [initial]
Baca Juga:
- Chelsea Pertimbangkan Ezequiel Garay
- Moratti: Saya Akan Senang Jika Payet Gabung Inter
- Wujud Nyata Jersey Ketiga Manchester United 2016/17
- Kembali ke Monaco, Falcao Tuai Pujian
- Hari Ini Nolito Terbang ke Manchester City?
- Tinggalkan PSG, Blanc Tak Tertarik Tangani Inggris
- Cari Rumah, Morata Siap-siap ke London
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Thompson: Liverpool Beli Mane Terlalu Mahal
Liga Inggris 29 Juni 2016, 22:49 -
Bailly Antusias Sambut Musim Baru Bersama MU
Liga Inggris 29 Juni 2016, 22:03 -
Slaven Bilic Tak Akan Tergoda Latih Inggris
Liga Inggris 29 Juni 2016, 22:00 -
Gagal Bersinar di Euro 2016, Bintang Leicester Pensiun
Liga Inggris 29 Juni 2016, 21:00 -
Nainggolan Sulit, Chelsea Fokus ke Kante
Liga Inggris 29 Juni 2016, 20:01
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39