Loew: Waspada, Favorit Tak Otomatis Melaju!
Editor Bolanet | 22 Juni 2012 18:20
Der Panzer melaju ke perempat final Euro 2012 dengan status juara Grup Maut dan rekor 100%. Di babak delapan besar, mereka akan bersua tim underdog Yunani yang secara mengejutkan lolos dari Grup A.
Loew paham betul jika skuadnya lebih dijagokan melenggang ke semifinal namun ia mengingatkan bahaya dari fase knockout seperti saat ini.
Adalah logis jika kami dipandang sebagai favorit, tapi kami bisa mengatasinya, tukas Jogi - panggilan akrab Loew.
Tapi ingat, pertandingan knockout punya karakter sendiri jadi favorit tak otomatis melaju ke babak berikutnya. Kita menyaksikan di fase grup ketika Rusia jadi favorit kuat dan kita semua sudah melihat apa yang terjadi.
Tapi jika kami menunjukkan semua kekuatan dan keyakinan dalam diri kami, maka kami tentu saja cukup kuat untuk mengalahkan Yunani. Saya yakin kami bakal menang, pungkasnya. (espn/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Moratti: Balotelli Tidak Akan Berubah
Piala Eropa 21 Juni 2012, 23:50 -
Piala Eropa 21 Juni 2012, 23:44
-
Hodgson: Inggris Berlatih Penalti
Piala Eropa 21 Juni 2012, 23:20 -
Van Der Vaart : Kami Semua Harus Disalahkan
Piala Eropa 21 Juni 2012, 22:50 -
Khedira: Kehebatan Ozil Akan Segera Terlihat
Piala Eropa 21 Juni 2012, 22:08
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39