Loew: Spanyol atau Italia? Saya Tidur Saja
Editor Bolanet | 27 Juni 2016 07:51
Loew baru saja memimpin timnya meraih kemenangan atas 3-0 atas Slovakia, yang memastikan mereka masuk ke babak delapan besar.
Di perempat final nanti, Jerman akan bertemu dengan pemenang antara dan . Namun rupanya Loew masih belum ingin memikirkan siapa lawan yang ingin ia hadapi.
Italia atau Spanyol? Saya lebih memilih untuk tidur nyenyak malam ini, tutur Loew pada AS.
Keduanya adalah favorit untuk menjadi juara di turnamen ini. Italia sangat bagus ketika bertahan dan mereka sudah menunjukkannya di dua pertandingan. Mereka kalah di tangan Irlandia, namun ada banyak pemain inti yang dicadangkan. Spanyol sendiri adalah tim besar, dan mereka memiliki kekuatan serangan yang luar biasa.
Kami memiliki masalah di awal pertandingan, seperti yang banyak dialami oleh tim lain. Namun kami terus berkembang dan banyak mengalami perbaikan dalam hal serangan dan bertahan. Semua lawan yang kami hadapi di sini amat sulit. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zola: Spanyol Tak Berubah Sejak Euro 2012
Commercial 26 Juni 2016, 22:52 -
Italia Terancam Kehilangan Candreva di Euro 2016
Commercial 26 Juni 2016, 19:33 -
3-5-2 Taktik Ampuh Untuk Hancurkan Spanyol
Commercial 26 Juni 2016, 18:30 -
Morata Belum Ingin Pikirkan Real Madrid
Liga Spanyol 26 Juni 2016, 18:01 -
Pirlo: Saatnya Italia Balas Dendam
Commercial 26 Juni 2016, 17:30
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39