Lallana: Wales Harusnya Takut Pada Inggris
Editor Bolanet | 15 Juni 2016 09:10
Wales, yang merupakan debutan di turnamen, bakal menghadapi Inggris dengan modal kemenangan 2-1 atas Slovakia di laga perdana. Di sisi lain, Lallana cs justru hanya bisa bermain imbang 1-1 di laga perdana melawan Rusia, menambah tekanan ekstra jelang pertandingan.
Semua yang akan bermain melawan kami dan melihat tim kami - tidak hanya tim namun skuat. Ada banyak pemain ofensif di bangku cadangan dan kami punya banyak opsi yang bagus, tutur Lallana pada BBC Sport.
Ini jelas merupakan salah satu skuat terbaik Inggris yang pernah saya bela, jadi jika seseorang sedang menjalani hari yang buruk, atau mengalami cedera dan harus absen, kami masih punya banyak opsi untuk mempertahankan standar yang ada.
Saya kira Wales pasti akan khawatir dan mereka akan melakukan persiapan untuk menghentikan kami.
Itulah yang akan terjadi, namun kami akan terus mendapat tekanan dari pekan ke pekan. Ini adalah pertandingan besar, bukan hanya karena Wales bertemu Inggris, namun karena situasi yang ada di grup. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Musim Depan, Zouma Yakin Chelsea Bangkit
Liga Inggris 14 Juni 2016, 23:57 -
Ince Dukung MU Perpanjang Kontrak Carrick
Liga Inggris 14 Juni 2016, 23:31 -
Schalke Bantah Rumor Sane Menuju Man City
Liga Inggris 14 Juni 2016, 23:20 -
Ferdinand: Semua Orang di MU Tahu Ronaldo Akan Jadi Superstar
Liga Inggris 14 Juni 2016, 22:55 -
Willian: Saya Ingin Conte Datang ke Chelsea dengan Gembira
Liga Inggris 14 Juni 2016, 21:38
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23