Kualifikasi EURO 2020: Skor, Klasemen, Jadwal, Daftar Pencetak Gol Grup A
Gia Yuda Pradana | 15 Oktober 2019 15:01
Bola.net - Belum ada yang pasti lolos dari Grup A Kualifikasi EURO 2020. Inggris, Republik Ceko, dan Kosovo masih bersaing ketat untuk posisi dua teratas.
Kekalahan 1-2 atas Republik Ceko di Praha menandai berakhirnya catatan 43 laga tak terkalahkan di babak kualifikasi, Sabtu (12/10/2019).
Inggris kemudian bangkit dan menghantam Bulgaria enam gol tanpa balas di Sofia, Selasa (15/10/2019). Namun, kemenangan telak itu belum cukup untuk meloloskan Three Lions dengan dua laga tersisa.
Meski begitu, Inggris sepertinya tak perlu cemas. Mereka cuma butuh tambahan satu poin lagi untuk memastikan kelolosan. Itu bisa dilakukan saat menjamu Montenegro bulan November mendatang.
Bulgaria, bersama Montenegro, baru mengumpulkan tujuh poin dari tujuh laga. Kans lolos mereka sudah tertutup rapat.
Scroll terus ke bawah untuk melihat skor, klasemen, jadwal dan daftar pencetak gol dari Grup A.
Hasil, Jadwal, Klasemen
Hasil dan jadwal berikutnya:
- 22-03-2019 Bulgaria 1-1 Montenegro
- 22-03-2019 Inggris 5-0 Republik Ceko
- 25-03-2019 Kosovo 1-1 Bulgaria
- 25-03-2019 Montenegro 1-5 Inggris
- 07-06-2019 Republik Ceko 2-1 Bulgaria
- 07-06-2019 Montenegro 1-1 Kosovo
- 10-06-2019 Bulgaria 2-3 Kosovo
- 10-06-2019 Republik Ceko 3-0 Montenegro
- 07-09-2019 Kosovo 2-1 Republik Ceko
- 07-09-2019 Inggris 4-0 Bulgaria
- 10-09-2019 Inggris 5-3 Kosovo
- 10-09-2019 Montenegro 0-3 Republik Ceko
- 11-10-2019 Republik Ceko 2-1 Inggris
- 11-10-2019 Montenegro 0-0 Bulgaria
- 14-10-2019 Bulgaria 0-6 Inggris
- 14-10-2019 Kosovo 2-0 Montenegro
- 14-11-2019 Republik Ceko vs Kosovo
- 14-11-2019 Inggris vs Montenegro
- 17-11-2019 Bulgaria vs Republik Ceko
- 17-11-2019 Kosovo vs Inggris.
Klasemen sementara Grup A:
Daftar Pencetak Gol
Telah tercipta 57 gol dalam 16 pertandingan di Grup A sejauh ini. Rata-ratanya adalah 3,56 gol per laga.
8 Gol: Harry Kane, Raheem Sterling (Inggris)
4 Gol: Patrik Schick (Republik Ceko), Ross Barkley (Ingris), Vedat Muriqi (Kosovo)
2 Gol: Jadon Sancho (Inggris), Valon Berisha, Milot Rashica (Kosovo), Stefan Mugosa (Montenegro)
1 Gol: Michael Keane, Marcus Rashford (Inggris), Vasil Bozhikov, Kristian Dimitrov, Ismail Isa, Todor Nedelev, Ivelin Popov (Bulgaria), Jakub Brabec, Vladimir Darida, Jakub Jankto, Lukas Masopust, Zdenek Ondrasek, Tomas Soucek (Republik Ceko), Elba Rashani, Amir Rrahmani, Mergim Vojvoda, Arber Zeneli (Kosovo), Marko Vesovic (Montenegro)
Gol bunuh diri: Tomas Kalas (Republik Ceko - lawan Inggris), Boris Kopitovic (Montenegro - lawan Republik Ceko), Mergim Vojvoda (Kosovo - lawan Inggris).
Baca juga artikel-artikel lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Estonia vs Jerman: Skor 0-3
Piala Eropa 14 Oktober 2019, 03:41 -
Hasil Pertandingan Argentina vs Ekuador: Skor 6-1
Piala Dunia 13 Oktober 2019, 22:56 -
Hasil Pertandingan Brasil vs Nigeria: Skor 1-1
Piala Dunia 13 Oktober 2019, 20:55 -
Hasil Pertandingan Timnas Indonesia U-22 vs Yordania: Skor 0-1
Tim Nasional 13 Oktober 2019, 16:21 -
Hasil Pertandingan Norwegia vs Spanyol: Skor 1-1
Piala Eropa 13 Oktober 2019, 04:22
LATEST UPDATE
-
Alasan Sebenarnya Arsenal Jual Thierry Henry ke Barcelona
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:08 -
Liverpool dan Real Madrid Berebut Tanda Tangan Dean Huijsen
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:00 -
Arsenal Disarankan Rekrut Joao Pedro: Solusi untuk Lini Serang?
Liga Inggris 21 Maret 2025, 10:56 -
Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
Liga Inggris 21 Maret 2025, 10:42 -
Masa Depan Lionel Messi: Barcelona Ingin Bawa Pulang Sang Legenda
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 10:30 -
Italia Dipermalukan Jerman, Rekor Buruk Azzurri Pecah Lagi
Piala Eropa 21 Maret 2025, 10:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39