Koke: Kekalahan Tak Pengaruhi Mental Spanyol
Editor Bolanet | 10 Juni 2016 06:49
Kekalahan tersebut datang hanya beberapa hari menjelang dimulainya laga perdana Spanyol di turnamen di Prancis, yang akan mempertemukan mereka dengan Rep. Ceska.
Kami masih sama. Atmosfer yang ada masih sama dan kami tidak sabar menghadapi laga perdana. Sebelumnya itu hanya kecelakaan, namun tidak ada yang terjadi. Kami punya banyak peluang tapi tak bisa mencetak gol, tutur Koke pada Four Four Two.
Kami punya banyak pemain yang bisa mencetak gol dan juga pemain berkualitas. Hal terpenting adalah tidak kalah di Euro.
Koke juga mengaku pede dengan skuat Spanyol yang banyak diisi oleh pemain muda.
Ada beberapa dari kami yang datang dari U-21, dan kami datang dengan ambisi. Namun masih ada juga pemain veteran, dan mereka juga masih ingin tampil bagus. Kami punya banyak pemain muda, kami amat antusias dan ingin meraih kemenangan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bertemu Spanyol, Modric Waspada
Commercial 9 Juni 2016, 20:07 -
Ramos: Ada Ronaldo, Portugal Selalu Punya Peluang
Commercial 9 Juni 2016, 16:00 -
Ramos: Dengan Bale, Wales Bisa Lolos Dari Grup
Commercial 9 Juni 2016, 15:47 -
Andik Jagokan Spanyol Juara Euro 2016
Commercial 9 Juni 2016, 14:56 -
Del Bosque: Prancis Ancaman Serius di Euro 2016
Commercial 9 Juni 2016, 12:27
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39