Khedira: Kapten Kami Tetap Schweinsteiger
Editor Bolanet | 28 Maret 2016 21:11
Khedira memang didapuk menjadi kapten untuk menggantikan peran Schweinsteiger yang masih cedera.
Saya harus mengatakan bahwa itu adalah sebuah kebanggaan dan kehormatan bisa menjadi kapten bagi timnas Jerman. Tapi secara pribadi hal tersebut tidak penting bagi saya karena saat ini Schweinsteiger masih tatap kapten kami, ujar Khedira.
Pemain Juventus ini tidak menjalani pertandingan dengan ban kapten di lengannya dengan mulus. Pada laga kontra Inggris, Jerman dipaksa tunduk dengan skor 3-2. Kritik berdatangan kepadanya. Namun, Khedira enggan mempedulikan hal tersebut. Baginya, ia hanya menjalankan instruksi dari pelatih.
Semua orang menulis telah terjadi kesalahan besar. Dan, pada kenyataannya kami memang memiliki beberapa pemain senior yang bisa mengemban tanggung jawab. Namun, pada akhirnya pelatih memilih saya sebagai kapten, sambungnya. [initial]
Baca Ini Juga:
- Performa Inggris Saat Pecundangi Jerman Dinilai Sempurna
- Canizares: De Gea Jauh Lebih Hebat dari Casillas
- Pelatih Prancis Puji Performa Giroud
- Hoddle Puji Kedewasaan Dele Alli Saat Bungkam Jerman
- Rekor Eropa Iker Casillas
- Inggris Bisa Jadi Salah Satu Tim Terbaik di Dunia Dalam Tiga Tahun
- McNair Akui Absennya Schweinsteiger Pukulan Berat Bagi MU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalahkan Jerman Tak Puaskan Harry Kane
Piala Eropa 27 Maret 2016, 12:55 -
Dibekuk Inggris, Jerman Tetap Santai
Piala Eropa 27 Maret 2016, 08:56 -
Joachim Loew: Inggris Layak Menang
Piala Eropa 27 Maret 2016, 08:50 -
Lineker: Inggris Hari Ini Dipimpin Spurs dan Leicester
Piala Eropa 27 Maret 2016, 06:14 -
Pecundangi Jerman, Rooney Puji Skuat Inggris
Piala Eropa 27 Maret 2016, 06:05
LATEST UPDATE
-
Pelatih Timnas Bahrain: Kami Kalah dari Indonesia Karena Kesalahan Sendiri!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:48 -
Timnas Indonesia Bungkam Bahrain, Mood Lebaran Makin Naik & Full Senyum!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:37 -
Ubur-ubur Ikan Lele, Kamu Emang Kelas, Mang Ole!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:05 -
Puja-puji untuk Rizky Ridho, Sang Dinding Tangguh Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 00:42 -
Hasil Malaysia vs Nepal: Skor 2-0
Asia 26 Maret 2025, 00:40 -
Menang Lawan Bahrain, Peringkat FIFA Timnas Indonesia Bakal Naik pesat
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:43 -
Usai Kalahkan Bahrain, Kapan Timnas Indonesia Bermain Lagi?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:11
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10