Ketemu Portugal, Ini Harapan Pelatih Polandia
Editor Bolanet | 30 Juni 2016 10:15
Polandia dan Portugal akan bertemu di perempat final Euro 2016. Laga ini rencananya akan disiarkan RCTI pada 01 Juli 2016 mulai pukul 02.00 WIB.
Jelang pertemuan tersebut, Nawalka mengatakan bahwa timnya sejauh ini telah memberikan bukti kekuatan mereka. Karena itu, ia berharap kekuatan yang sama muncul saat bertemu tim tangguh Portugal.
Saya pikir kami telah membuktikan apa yang kami mampu, tapi mari kita tunggu sampai pertandingan selesai, ujarnya.
Kami tahu kekuatan kami dan bahwa kami mampu melewati rintangan. Ini tak mengherankan kami memiliki hasil di turnamen ini, sambungnya.
Kami telah membuat kemajuan yang bagus dan kami berharap untuk memberikan sepakbola level tinggi, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Euro 2016: Polandia vs Portugal
Commercial 29 Juni 2016, 16:07 -
Prediksi Polandia vs Portugal 1 Juli 2016
Commercial 29 Juni 2016, 15:59 -
Perempat Final Euro 2016, Skorsing dan Ancaman Skorsing
Commercial 29 Juni 2016, 13:01 -
Renato Sanchez Tak Takut Polandia
Commercial 29 Juni 2016, 12:07 -
Nani: Jangan Samakan Kami Dengan Yunani
Commercial 29 Juni 2016, 10:28
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39