Kelelahan, Ronaldo Absen di Partai Uji Coba Portugal
Editor Bolanet | 30 Mei 2016 09:53
Jelang digelarnya Euro 2016 ini, Timnas Portugal mengadakan sejumlah partai uji coba sebelum berlaga di Prancis bulan depan. Salah satu agenda uji coba yang sudah dirancang oleh Pelatih Fernando Santos adalah latih tanding dengan Inggris yang akan digelar pada tanggal 2 Juni mendatang.
Ketika ditanya mengenai uji coba tersebut, Ronaldo menyebut bahwa ia tidak akan bermain pada laga itu karena ia membutuhkan istirahat setelah partai final Liga Champions. Tidak, saya tidak akan bermain di pertandingan itu (Kontra Inggris) karena saya butuh mengistirahatkan kedua kaki saya beber Ronaldo seperti yang dilansir The Guardian.
Saya sangat kecapekan. Saya sudah bermain lebih dari 4.000 menit musim ini. Saya adalah pemain yang paling banyak bermain untuk tim musim ini. Jadi ini saatnya bagi saya bagi beristirahat dan menikmati momen kemenangan ini. Setelah itu saya punya enam hari persiapan sebelum bermain di Euro 2016 nanti tutup Winger 31 tahun tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dortmund Tepis Rumor Aubameyang ke Manchester atau Madrid
Liga Inggris 29 Mei 2016, 20:51 -
Juara Liga Champions, Isco Terkesan Perjuangan Real Madrid
Liga Champions 29 Mei 2016, 19:51 -
Jangan Lupakan Peran Penting Casemiro
Liga Champions 29 Mei 2016, 19:43 -
Isco Siap Bertahan di Real Madrid
Liga Spanyol 29 Mei 2016, 19:34 -
Arbeloa: Real Madrid Terbaik di Dunia!
Liga Champions 29 Mei 2016, 18:49
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23