Kane: Saya Tidak Bisa Jelaskan Apa Yang Terjadi Di Euro
Editor Bolanet | 13 Agustus 2016 15:50
Kane sendiri masuk kedalam 23 nama yang dibawa Roy Hodgson ke Euro 2016. Diharapkan menjadi pembeda di ajang Euro kemarin, nyatanya striker muda Tottenham Hotspur itu minim kontribusi sehingga The Three Lions harus terdepak dari babak 16 besar.
Kane sendiri mengaku hingga saat ini tidak bisa menjelaskan mengapa timnya tampil buruk di turnamen empat tahunan tersebut. Jika saya bilang saya memiliki waktu yang bagus di Euro maka saya berbohong beber Kane kepada The Sun.
Bermain di Euro merupakan pengalaman yang baru bagi saya dan saya sudah belajar banyak dari turnamen itu dan saya harus berkembang untuk menjadi lebih baik
Terkadang saya sering melihat ke belakang dan berpikir apa yang bisa saya lakukan untuk menjadikan segalanya lebih baik. Namun hingga saat ini, saya tidak bisa melihat apa yang salah dari tim kami. Tim kami punya semangat optimis pada turnamen itu, kami mengawalinya dengan baik namun kami berakhir dengan tragis tutup penyerang berusia 23 tahun tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tottenham Tak Gentar Lihat Belanja Besar Duo Manchester
Liga Inggris 12 Agustus 2016, 00:56 -
'Peluang Spurs Juara Lebih Baik Dibandingkan Liverpool'
Liga Inggris 10 Agustus 2016, 09:00 -
Mancini: Tak Ada Yang Suka Kalah, Terutama 1-6
Liga Italia 6 Agustus 2016, 10:07 -
Highlights Friendly: Tottenham Hotspur 6 -1 Inter Milan
Open Play 6 Agustus 2016, 03:13 -
Spurs Bantai Inter Milan 6-1 di Oslo
Liga Champions 6 Agustus 2016, 00:22
LATEST UPDATE
-
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45 -
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:41
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Tantangan Italia di Leg 2 Lawan Jerman: Wajib Menang dan Cedera Pemain
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:30 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39