Jelang Debut, Conte Merasa Emosional
Editor Bolanet | 9 September 2014 14:02
Sebelumnya, mantan pelatih tersebut sudah memulai rezim kepelatihannya dengan baik. Ia mampu memimpin anak buahnya menggapai kemenangan 2-0 atas , dalam laga uji coba yang digelar di Belanda pekan lalu.
Saya merasa amat emosional menjelang pertandingan ini, bahkan meski kami sudah mencatat kemenangan 2-0 di laga debut saya di Bari, tutur Conte menurut laporan yang diturunkan oleh Four Four Two.
Namun demikian, saya amat bahagia di sini. Ini adalah pertandingan kualifikasi pertama dan kami ingin melakukan yang terbaik. Di dalam delapan hari terakhir, para pemain sudah bekerja dengan baik dan saya mengharap performa yang baik dari para pemain saya, pungkasnya.
Italia tidak akan diperkuat oleh bek Giorgio Chiellini, yang tengah mengalami cedera. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Conte, Pirlo Kembali Bela Italia
Piala Dunia 8 September 2014, 20:58 -
Barzagli: Ganti Formasi Bek, Juventus Tetap Solid
Liga Italia 6 September 2014, 20:16 -
Pogba: Conte Bisa Buat Italia Tampil Cadas
Piala Eropa 6 September 2014, 07:47 -
Trezeguet Favoritkan Juventus Pertahankan Scudetto
Liga Italia 6 September 2014, 03:25 -
Chiellini Absen Lawan Norwegia
Piala Eropa 6 September 2014, 01:42
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39