Inggris Kalah, Hodgson Merasa Rapuh
Editor Bolanet | 29 Juni 2016 07:25
Di atas kertas, Inggris harusnya bisa menang mudah atas lawannya tersebut. Namun gara-gara permainan buruk, Inggris harus tersingkir dari turnamen besar sekelas Euro.
Kami kalah, dan sayangnya kekalahan itu terjadi dalam pertandingan yang menentukan. Jika dalam sebuah turnamen fase gugur anda tidak bermain bagus, maka anda akan tersingkir sekalipun musuhnya bukan tim unggulan seperti Islandia. Ini yang terjadi, terang Hodgson seperti dikutip The Guardian.
Hodgson menambahkan bahwa sampai saat ini ia masih sedih akibat kekalahan itu. Ia merasa rapuh karena merasa sudah gagal sebagai pelatih The Three Lions.
Saya masih berusaha bangkit. Saya masih rapuh. Itu bukan malam yang indah bagi siapa pun karena kami ingin bertahan di turnamen ini. Kami percaya kami harusnya bisa lolos ke perempat final dan lebih jauh lagi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kane Tumpul Bukan Karena Kelelahan
Commercial 28 Juni 2016, 19:35 -
Redknapp Tak Percaya Kemampuan FA
Commercial 28 Juni 2016, 15:31 -
Ferdinand Minta Inggris Ditangani Manajer Muda
Commercial 28 Juni 2016, 15:16 -
Legenda Inggris Ini Sepakat Roy Hodgson Harus Mundur
Commercial 28 Juni 2016, 13:15 -
Jenas: Roy Hodgson 'Buta' Dengan Timnas Inggris
Commercial 28 Juni 2016, 13:00
LATEST UPDATE
-
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35 -
Timnas Indonesia Menang, Mudik Tenang
Tim Nasional 25 Maret 2025, 19:22 -
Usai Joao Felix, AC Milan Kepincut Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:20 -
Bukan Guimaraes, Barcelona akan Coba Angkut Gelandang Newcastle Ini
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 19:12 -
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10