Hodgson Tak Gentar Meski Hadapi Ronaldo
Editor Bolanet | 22 Juni 2016 09:49
Inggris akan mengetahui siapa lawan mereka di babak 16 besar besok pagi, menyusul pertandingan di Grup F, di mana mereka akan bertemu dengan runner-up di grup yang dihuni oleh tim asuhan Fernando Santos, Austria, Hungaria, dan Islandia.
Jika memang Portugal, maka kami akan bermain melawan Portugal. Saya tahu satu hal, saya lebih suka menghadapi Portugal di babak 16 besar ketimbang tidak di babak itu. Kami mengalahkan mereka di Wembley dengan dominasi tinggi, dan mereka hanya bisa meraih dua angka sejauh ini, tutur Hodgson pada Evening Standard.
Dan siapa tahu? Jika kami bermain seperti itu, orang-orang mungkin akan berkata kami beruntung bertemu Portugal, karena anda tidak akan bisa melakukan hal yang sama dengan Albania, Irlandia Utara, atau Rep. Ceska.
Saya kira kita sudah melihat di turnamen ini bahwa tidak ada yang penting soal nama besar dan reputasi, semuanya dibuktikan di atas lapangan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Mampu Beli 3 Pemain Terbaik Dunia, 13 Pemain Bintang
Liga Spanyol 21 Juni 2016, 21:52 -
Kontrak Baru Neymar Terserah Pelatih, Uang Tak Jadi Masalah
Liga Spanyol 21 Juni 2016, 21:15 -
Atletico Madrid Jadi Pesaing Man City Dapatkan Aubameyang
Liga Spanyol 21 Juni 2016, 19:46 -
Juventus Konfirmasi Morata Akan Kembali ke Real Madrid
Liga Spanyol 21 Juni 2016, 19:28 -
Real Madrid Diklaim Sudah Bertemu dengan Agen Payet
Liga Spanyol 21 Juni 2016, 19:08
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39