Hazard Tak Terima Ditarik Keluar Lawan Israel
Editor Bolanet | 1 April 2015 22:24
Namun Hazard akhirnya bisa menerima keputusan itu setelah bertanya kepada sang pelatih. Marc Wilmots terpaksa menarik Hazard karena terlihat kelelahan sehingga bermain kurang maksimal di pertandingan tersebut.
Pemain berusia 24 tahun itu sudah bermain 48 kali untuk klub dan negaranya di musim ini. Jadi wajar saja jika Wilmots begitu mengkhawatirkan kondisi kebugaran Hazard.
Saya sedikit terkejut saat diganti. Saya juga sedikit tidak senang dan saya pikir Anda bisa melihat saya saat itu tidak senang, kata Hazard seperti dilansir Daily Mail.
Saya menanyakan alasannya kepada pelatih dan dia mengatakan kalau saya lelah. Mungkin saya sedikit lelah. Saya telah bermain banyak pertandingan musim ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Januzaj: Ivanovic Terkuat, Hazard Pengumpan Terbaik
Liga Inggris 30 Maret 2015, 06:16 -
Hazard Akui Dirinya Tak Seperti Messi dan Ronaldo
Liga Champions 28 Maret 2015, 00:34 -
Berkarir di Inggris, Hazard Akui Kualitasnya Kian Meningkat
Liga Inggris 27 Maret 2015, 21:24 -
Tim-tim Inggris Jeblok di UCL, Ini Kata Hazard
Liga Champions 27 Maret 2015, 20:40 -
Hazard Tak Kecewa Chelsea Dijegal PSG di Liga Champions
Liga Champions 27 Maret 2015, 20:09
LATEST UPDATE
-
Pelatih Timnas Bahrain: Kami Kalah dari Indonesia Karena Kesalahan Sendiri!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:48 -
Timnas Indonesia Bungkam Bahrain, Mood Lebaran Makin Naik & Full Senyum!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:37 -
Ubur-ubur Ikan Lele, Kamu Emang Kelas, Mang Ole!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:05 -
Puja-puji untuk Rizky Ridho, Sang Dinding Tangguh Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 00:42 -
Hasil Malaysia vs Nepal: Skor 2-0
Asia 26 Maret 2025, 00:40 -
Menang Lawan Bahrain, Peringkat FIFA Timnas Indonesia Bakal Naik pesat
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10