Hadapi Swedia, Buffon Ingatkan Bahaya Laga Kedua
Editor Bolanet | 17 Juni 2016 09:45
Italia sendiri sukses mengalahkan Belgia di laga pertama Euro 2016 dengan skor 2-0. Kemenangan itu menaikkan moral Azzurri yang tak banyak diunggulkan pada turnamen kali ini.
Dan jelang pertandingan melawan Swedia, penggawa Italia diminta Buffon harus tetap membumi dan tetap fokus.
Secara historis, kami memiliki masalah di pertandingan kedua, ujar Buffon dalam konferensi pers jelang pertandingan.
Kami di sini untuk mengatasinya, awal kami meyakinkan, bahkan kami mungkin tak mengharapkan itu, sambungnya.
Melawan tim seperti Swedia, bila anda memainkan permainan top anda, anda bisa menang, bila anda bermain dengan baik, anda bisa imbang dan bila anda bermain buruk anda akan kalah, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Spalletti Jagokan Jerman Juara Euro 2016
Commercial 16 Juni 2016, 20:00 -
Candreva: Ibrahimovic? Dia Hebat dan Berbahaya
Commercial 16 Juni 2016, 12:15 -
Cara Italia Matikan Lukaku Bikin Axel Witsel Terkesan
Commercial 16 Juni 2016, 12:01 -
Candreva Ingatkan Italia: Azzurri Belum Lolos!
Commercial 16 Juni 2016, 11:45 -
Florenzi Serang Balik Para Pengkritik Italia
Commercial 16 Juni 2016, 11:30
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39