Giaccherini: Italia Bersatu
Editor Bolanet | 14 Juni 2016 15:00
Italia sukses mengawali kampanye mereka di Euro 2016 dengan kemenangan. Secara mengejutkan, pasukan Antonio Conte sukses mengalahkan salah satu favorit juara, Belgia dengan skor 2-0.
Dua gol kemenangan Italia dicetak oleh Emanuele Giaccherini di babak pertama dan gol kedua dicetak Graziano Pelle di masa injury time.
Setiap pertandingan memiliki ceritanya sendiri dan ini akan sulit mulai dari sini. Kami perlu berada di sana dan saling membantu di momen sulit, seperti hari ini saat kami memiliki beberapa momen sulit, ujarnya.
Tapi kami harus tahu bagaimana untuk menderita, bagaimana membantu satu sama lain dan bersatu serta kompak, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hazard: Saya dan De Bruyne Bisa Ubah Hasil Akhir Laga
Commercial 13 Juni 2016, 23:20 -
Behrami: Jangan Terlalu Pesimis Italia, Kalian Bisa Kalahkan Belgia!
Commercial 13 Juni 2016, 15:30 -
Mertens Minta Belgia Waspadai Transisi Italia
Commercial 13 Juni 2016, 14:56 -
Immobile: Belgia Tak Perlu Ditakuti
Commercial 13 Juni 2016, 14:41 -
Eder: Belgia, Kali Ini Akan Beda
Commercial 13 Juni 2016, 14:32
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39