Fonte: Inggris Bisa Melangkah Jauh di Euro
Editor Bolanet | 3 Juni 2016 07:01
Fonte masuk sebagai pemain pengganti sebelum babak pertama berakhir, setelah Bruno Alves mendapat kartu merah karena melanggar Harry Kane.
Pemain Southampton tersebut mengaku ia amat terkesan dengan permainan Inggris, meski trio penyerang Wayne Rooney, Jamie Vardy, dan Harry Kane masih belum terlihat terlalu padu di lini depan tim Tiga Singa.
Saya melihat Inggris sebagai salah satu calon juara. Ketika anda lihat lini depan yang mereka punya, anda melihat ada banyak talenta muda di sana, tutur Fonte pada ITV.
Mereka adalah pemain yang punya pengalaman, seperti Rooney. Anda bisa mendapatkan banyak hal positif dari mereka.
Mereka punya banyak pemain berkualitas, namun ada juga tim lain yang juga punya materi yang bagus. Ini akan menarik. Euro kali ini akan bagus, namun Inggris jelas memiliki kualitas untuk melangkah jauh di turnamen nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Forlan: MU Tetap Lebih Menarik dari Man City dan Chelsea
Liga Inggris 2 Juni 2016, 23:35 -
Kagawa Ingin Beri yang Terbaik untuk MU
Liga Inggris 2 Juni 2016, 23:15 -
Selain Umumkan Transfer Gundongan, Dortmund Juga Sindir City
Liga Inggris 2 Juni 2016, 23:07 -
AS Roma Mencari Pengganti Miralem Pjanic
Liga Italia 2 Juni 2016, 22:44 -
West Ham Kandaskan Usaha MU Boyong Reece Oxford
Liga Inggris 2 Juni 2016, 21:05
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39