Fergie: Inggris Butuh Pengalaman Ferdinand
Editor Bolanet | 4 Mei 2012 16:01
Fergie bicara bukannya tanpa sebab. Ferdinand memang pemain yang berpengalaman diantara bek Inggris lainnya yang masih aktif bermain. Tercatat Ferdinand sudah tampil sebanyak 81 kali tampil membela Inggris.
Dia (Ferdinand) sudah tampil fantastis musim ini, ucap Sir Alex kepada Sky Sports. Pengalaman mutlak diperlukan pada gelaran Euro mendatang.
Saya rasa Phil Jones dan Chris Smalling juga harus pergi, tetapi musim ini mereka tidak banyak bermain di posisi bek tengah. Jadi Anda harus kembali melihat stok yang tersedia.
Anda mempunyai John Terry dan Rio Ferdinand, lalu Gary Cahill. Sesudah itu Anda baru melirik Jones dan Smalling. Tidak banyak tersisa sesudah itu, pungkas Fergie. (gl/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid dan United Berebut Axel Witsel
Liga Inggris 3 Mei 2012, 22:30 -
Cleverley: Peluang Juara United Belum Habis
Liga Inggris 3 Mei 2012, 00:00 -
Neville Ungkap Mimpi Terburuk Fergie
Liga Inggris 2 Mei 2012, 19:00 -
Akhir Musim, Kuszczak Tinggalkan United
Liga Inggris 1 Mei 2012, 23:45 -
Club Profile 22 Juli 2006, 15:06
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39