Fabregas: Spanyol Tidak Terlena Dengan Status Unggulan
Editor Bolanet | 8 Juni 2016 10:32
Sebelumnya skuat La Furia Roja masuk kedalam tim yang diunggulkan untuk meraih juara Euro di Prancis. Hal ini dikarenakan mereka merupakan juara bertahan Euro 2016, di mana mereka sudah memenangkan dua pagelaran Euro terakhir secara beruntun.
Menyandang status favorit, Fabregas menyebut bahwa Timnya tidak akan terlena dengan status itu dan terus bekerja keras untuk meraih trofi Euro ketiga mereka. Saya tidak melihat bahwa kami benar-benar diunggulkan pada Euro nanti, dan saya tidak terlalu mementingkan hal itu beber Fabregas seperti yang dilansir website resmi Timnas Spanyol.
Tidak masalah jika kami diunggulkan untuk memenangkan Euro nanti. Kami harus memainkan semua permainan kami dengan tingkat keseriusan tertinggi, karena semua tim sangat bernafsu mengalahkan Spanyol. Kami harus memberikan yang terbaik tutup Gelandang 28 tahun tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Para Matador Spanyol Yang Dikandangkan Saat Euro 2016
Editorial 7 Juni 2016, 23:53 -
Casillas Pasrah Hanya Jadi Kiper Cadangan
Commercial 7 Juni 2016, 20:00 -
Wilmots: Spanyol dan Prancis Lebih Diunggulkan
Commercial 7 Juni 2016, 15:00 -
Fabregas: Kekuatan Tim di Euro 2016 Seimbang
Commercial 7 Juni 2016, 12:41 -
WAGs Cantik Ini Hadiahkan Casillas Buah Hati Kedua
Bolatainment 7 Juni 2016, 07:55
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39