Euro U-21: Spanyol Lolos, Pulangkan Jerman dan Rusia
Editor Bolanet | 10 Juni 2013 04:16
Kemenangan pasukan Julen Lopetegui atas skuad Rainer Adrion di Netanya Stadium, Netanya, Senin (10/6), ditentukan oleh super-sub Alvaro Morata di menit 86. Gol striker Real Madrid itu lahir 13 menit setelah masuk lapangan untuk menggantikan , rekannya asal klub Benfica.
Julukan super-sub pun rasanya pantas disematkan kepada Morata. Pasalnya, pada laga pertama melawan Rusia, Spanyol juga menang lewat gol tunggal Morata yang baru turun di babak kedua.
Berkat hasil ini, Spanyol pun mengoleksi 6 poin dari dua pertandingan, sama dengan Belanda, sedangkan Jerman dan Rusia masih nol. Satu laga tersisa, Spanyol dan Belanda pun dipastikan jadi wakil Grup B di empat besar, sedangkan Jerman serta Rusia harus pulang lebih awal.
Yang tersisa kini adalah perebutan gelar juara grup, yang akan ditentukan lewat bentrok langsung Spanyol dan Belanda pada matchday 3 di HaMoshava Stadium, Petah Tikva, 12 Juni mendatang.
Jerman U-21: Leno; Jantschke, Thesker, Ginter, Sorg; Rudy (Rudiger 82'), Rode (kuning 45') (Can 70' - kuning 88'); Clemens, Holtby, Herrmann (kuning 60') (Lasogga 64' - kuning 75'); Volland.
Spanyol U-21: De Gea; Montoya, Bartra, Martinez, Moreno (kuning 77'); Alcantara, Illarramendi, Koke (kuning 83'); Tello (Muniain 85'), Rodrigo (Morata 73'), Isco (Camacho 89').
Statistik Jerman U-21 - Spanyol U-21 (via WhoScored)
Shots: 6 - 21
Shots on goal: 2 - 5
Penguasaan bola: 32% - 68%
Pelanggaran: 19 - 14
Corner: 3 - 5
Offside: 0 - 5
Kartu kuning: 4 - 2
Kartu merah: 0 - 0. (bola/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSG Akan Gantikan Ancelotti Dengan Hiddink?
Liga Eropa Lain 9 Juni 2013, 21:35 -
Pellegrini Tuntut ManCity Boyong Di Maria
Liga Inggris 9 Juni 2013, 20:35 -
Mourinho: Tak Ada Pelatih Yang Melebihi Saya
Liga Inggris 9 Juni 2013, 19:31 -
EPL dan La Liga Tetap Jadi Pertimbangan Jovetic
Liga Inggris 9 Juni 2013, 19:08 -
Madrid Butuh Ronaldo Bukan Karena Messi
Liga Spanyol 9 Juni 2013, 18:15
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39