Estonia vs Inggris, Tuan Rumah Fokus di Pertahanan
Editor Bolanet | 10 Oktober 2014 20:27
Berbicara pada FourFourTwo, pelatih kiper Estonia, Mart Poom yang tak asing dengan Premier League merasa timnya harus lebih fokus di lini belakang.
Pertama-tama kami harus memikirkan pertahanan lebih dulu. Kami harus sangat terorganisir, disiplin, saling membantu untuk merebut bola dan mengandalkan kepercayaan diri.
Kami mengetahui kualitas pemain-pemain Inggris, khususnya kecepatan penyerang-penyerang mereka. Anda harus bermain kompak dan memastikan mereka tak akan banyak mendapat ruang.
Poom juga menyadari bahwa The Three Lions sangat difavoritkan dalam duel di Talinn nantinya. Mantan kiper Portsmouth, Derby, Sunderland, Watford dan Arsenal itu juga menilai Wayne Rooney sebagai pemain terhebat dalam skuat Roy Hodgson saat ini.
Pertandingan tersebut akan dimainkan pada hari Minggu 12 Oktober pukul 23.00 WIB. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hodgson: Sturridge Cedera, Ini Peluang Welbeck
Piala Eropa 9 Oktober 2014, 10:32 -
Galeri: Persiapan Inggris Hadapi San Marino
Open Play 8 Oktober 2014, 00:35 -
Hodgson Bantah Rooney Sosok Temperamental
Liga Inggris 5 Oktober 2014, 16:40 -
Hodgson Nilai Welbeck Layak Dibandrol Setara Balotelli
Liga Inggris 3 Oktober 2014, 09:38 -
Hodgson Ikut Prihatin dengan Kartu Merah Rooney
Liga Inggris 3 Oktober 2014, 09:31
LATEST UPDATE
-
One Piece x Borussia Dortmund: Luffy dan Kawan-Kawan Ramaikan Bundesliga
Bundesliga 25 Maret 2025, 09:15 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 25 Maret 2025, 08:47 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 25 Maret 2025, 08:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23