Dybala: Morata Takut Chiellini
Editor Bolanet | 25 Juni 2016 17:24
Dua mantan rekan setim yang sudah pasti akan jadi mantan ini bakal berhadapan di Stade de France, Saint-Denis, Senin (27/6).
Terlepas dari laga terakhir melawan Republik Irlandia, di mana mereka melakukan banyak perubahan, Italia tampak bagus. Ini akan jadi pertarungan yang hebat, karena sepakbola Spanyol itu bagus, kata Dybala seperti dikutip Football Italia.
Saya harap lagi ini berlangsung menarik dengan banyak gol.
Saya akan mendukung Italia juga rekan-rekan Juventus saya. Saya harap Alvaro dan Simone Zaza bisa mencetak gol.
Alvaro yang malang... Di latihan, dia selalu sambil bercanda berkata bahwa dia tak mau melawan Giorgio karena dia takut...
Pemenang partai ini akan menghadapi Jerman atau Slovakia di perempat final. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gianluca Lapadula Resmi Jadi Milik AC Milan
Liga Italia 24 Juni 2016, 23:14 -
Napoli Balap Juve Dalam Perburuan Gelandang Belgia
Liga Italia 24 Juni 2016, 21:31 -
Morata: Saya Akan Selalu Menjadi Juventino
Liga Italia 24 Juni 2016, 18:54 -
'Sanchez Akan Hebat untuk Juventus'
Liga Italia 24 Juni 2016, 11:56 -
Zoff: Masih Ada Ronaldo & Messi, Buffon Takkan Jadi Terbaik
Commercial 24 Juni 2016, 10:05
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23