Dukungan Mengalir di Twitter Buat Inggris
Editor Bolanet | 11 Juni 2012 22:45
Wayne Rooney, striker Inggris: Sata tak sabar lagi melihat pertandingan ini. Kami sudah siap
Phil Neville, kapten Everton: Semoga beruntung Wazza. Saya akan melihat kalian di bar Green Monkey.
Phil Neville lagi: Semoga beruntung Alex Chamberlain. Nikmatilah penampilanmu malam ini, kawan.
Rio Ferdinand, bek Manchester United: Satu hal yang saya yakini adalah bahwa hari ini kami tak akan kalah. Percayalah! Kami akan bikin Prancis frustasi lalu menghajar mereka dan menjadikan mereka pecundang.
Tom Cleverley, gelandang Manchester United: Tak sabar melihat pertandingan nanti, Semoga beruntung kawan-kawan.
Liam Ridgewell, pemain West Brom: Semoga beruntung Youngy (Ashley Young) dan harty (Joe Hart). Hajar mereka, kawan!
Patrick Vieira, mantan gelandang Arsenal: Inggris vs Prancis malam ini. Susah untuk menduga siapa pemenangnya. Bagaimana prediksi anda? Saya kira kedua tim akan berbagi hasil imbang. (gl/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Clichy Khawatir Terhadap Kekuatan Inggris
Piala Eropa 10 Juni 2012, 02:00 -
Clichy: Absennya Rooney Bukan Hal Penting
Piala Eropa 9 Juni 2012, 07:10 -
Piala Eropa 8 Juni 2012, 21:30
-
Rooney: Saya Akan Selalu Siap Untuk Euro 2012
Piala Eropa 7 Juni 2012, 21:40 -
Rooney: Inggris Dapat Menangi Euro
Piala Eropa 7 Juni 2012, 21:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23