Dominasi Portugal dan Hilangnya Gareth Bale di Tim Terbaik Euro 2016
Editor Bolanet | 11 Juli 2016 21:12
Prancis yang tampil di final hanya menempatkan dua wakilnya yakni Antoine Griezmann dan Dimitri Payet. Sementara Jerman yang terhenti di babak semifinal punya tiga wakil yakni: Josua Kimmich, Jerome Boateng dan Toni Kroos.
Wales punya dua wakil pada sosok Joe Allen dan Aaron Ramsey. Sementara Gareth Bale yang sukses mengukir tiga gol justru tidak masuk dalam daftar ini. Hal ini tentu cukup mengejutkan jika melihat performa apik bintang 26 tahun tersebut.
Berikut daftar tim terbaik Euro 2016 selengkapnya:
Tim Terbaik Euro 2016 (4-2-3-1): Rui Patricio (Portugal); Joshua Kimmich (Jerman), Jerome Boateng (Jerman), Pepe (Portugal), Raphael Guerreiro (Portugal); Toni Kroos (Jerman), Joe Allen (Wales); Antoine Griezmann (Prancis), Aaron Ramsey (Wales), Dimitri Payet (Prancis); Cristiano Ronaldo (Portugal). [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jorge Mendes Bisa Bawa Ronaldo ke MU
Liga Inggris 10 Juli 2016, 19:59 -
Ronaldo Adalah Rintangan Terakhir Prancis
Commercial 10 Juli 2016, 18:39 -
Ronaldo Baru Keluarkan 50 Persen Kemampuannya
Commercial 10 Juli 2016, 18:11 -
Portugal Bisa Rusak Permainan Prancis
Commercial 10 Juli 2016, 17:06 -
Maradona: Ronaldo Punya Motivasi Besar di Final Euro 2016
Commercial 10 Juli 2016, 10:51
LATEST UPDATE
-
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49 -
MU Ingin Boyong Gelandang Timnas Jerman Jebolan Man City
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:40 -
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Korea Selatan Gagal Menang Lawan Oman
Asia 20 Maret 2025, 22:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40