Ditawari Latih Inggris, Gerrard Segera Berdiskusi dengan FA
Editor Bolanet | 3 Juli 2016 20:20
Sky Sports melansir kabar yang menyebut FA kini tengah menawari sejumlah eks pemain The Three Lions untuk membesut timnas sepeninggal Roy Hodgson yang mengundurkan diri.
Diskusi antara Gerrard dan FA juga akan mencakup keterlibatan gelandang yang kini membela LA Galaxy tersebut di Timnas Inggris U-19 beberapa waktu lalu, sekaligus jabatan di staf pelatih timnas pada masa yang akan datang.
Sebelumnya Gerrard sudah mengindikasikan bahwa musim ini bisa jadi merupakan musim terakhirnya sebagai pemain dan akan memulai karier baru sebagai pelatih.
Inggris sendiri baru saja gagal di pentas Euro 2016. Datang dengan skuat yang cukup mentereng dengan ekspektasi tinggi, Wayne Rooney cs harus terhenti di babak 16 besar usai dikalahkan Islandia. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gabung Salah Satu Klub Terbesar di Dunia, Mane: Ini Mimpi Jadi Kenyataan
Liga Inggris 30 Juni 2016, 19:32 -
Gerrard: Inggris Biasa Bekerja Dalam Ketakutan
Liga Inggris 30 Juni 2016, 07:30 -
Gerrard: Rooney Baru Akan Dihargai Usai Pensiun
Piala Dunia 28 Juni 2016, 00:05 -
Ups! LA Galaxy Gagal Eja Nama Gerrard Dengan Benar
Open Play 26 Juni 2016, 21:45 -
Gerrard: Kritik Pada Rooney Salah, Dia Masih Kelas Dunia!
Commercial 23 Juni 2016, 14:45
LATEST UPDATE
-
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52 -
Man of the Match Denmark vs Portugal: Diogo Costa
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:41 -
Man of the Match Kroasia vs Prancis: Ivan Perisic
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:32 -
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40