Di Francesco: Conte Ciptakan Chemistry Antar Pemain Italia
Editor Bolanet | 1 Juli 2016 08:00
Conte dan pasukannya diragukan banyak pihak mampu berbicara banyak di Euro 2016. Banyak yang menilai skuat Azzurri saat ini minim pengalaman di level internasional dan ditambah beberapa pemain andalan cedera.
Namun itu sukses dijawab Conte dan pasukannya dengan gemilang. Menjadi juara grup dengan mengalahkan Belgia dan Swedia, kemudian mengalahkan Spanyol di babak 16 besar dan kini akan menghadapi Jerman di perempat final menjadi catatan Conte.
Conte telah membuktikan dirinya dengan sangat baik. Dia menerima banyak pujian, dan itu tepat. Dia menciptakan chemistry di antara para pemain, dan saya punya perasaan bahwa kita tengah melihat tim yang sebenarnya, ujarnya.
Itulah yang membawa Italia sukses dan adanya beberapa pemain yang absen tak mengubah itu terlalu banyak, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Toni Akui Jerman Kuat, Namun Yakin Italia Bisa Menang
Commercial 30 Juni 2016, 23:51 -
De Sciglio Ungkap Gairah Besar Antonio Conte
Commercial 30 Juni 2016, 22:40 -
'Chelsea Harus Coret Costa dan Beli Pelle'
Liga Inggris 30 Juni 2016, 15:55 -
Vieri: Italia-nya Conte Membanggakan
Commercial 30 Juni 2016, 14:28 -
Florenzi: Italia Siap Tampil Hebat
Commercial 30 Juni 2016, 12:11
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39