Del Bosque Kritik Permainan Buruk Spanyol
Editor Bolanet | 4 Juni 2012 11:35
Spanyol harus menunggu hingga menit akhir pertandingan untuk bisa memimpin dari China. David Silva berhasil memaksimalkan umpan silang Andres Iniesta di depan gawang China untuk membawa skuad La Furia Roja unggul 1-0 yang bertahan hingga pertandingan berakhir.
Dengan tersisa 4 hari menjelang digelarnya laga pembuka Euro 2012 melawan Italia, Del Bosque mengakui jika anak asuhnya memang bermain di bawah standar permainan mereka. Kami melakoni laga lebih lambat dari yang biasa kami lakukan, mereka (China) memberikan kami sedikit ruang dan kami juga tumpul di lini depan, ucap Del Bosque kepada reporter usai pertandingan.
Tetapi kami mengerti jika China adalah rival yang kuat di lapangan. Tidak hanya bisa bertahan dengan baik, mereka juga memberikan perlawanan dengan melalui serangan balik. Di babak kedua kami memainkan lebih banyak pemain untuk menyerang dan China sedikit lelah.
Di akhir komentarnya, Del Bosque nampak antusias dengan kebugaran yang dimiliki para pemainnya, terutama bintang Barcelona meski baru melakoni laga Copa del Rey 25 Mei lalu. Saya sangat senang dengan kondisi Pique, Xavi, Iniesta dan khususnya Busquets, pungkas Del Bosque.
Spanyol tergabung bersama dengan Italia, Irlandia dan Kroasia pada Grup C di gelaran Euro 2012 mendatang. [initial]
PIALA EROPA - Xavi: Euro Tak Seperti Kisah Cinderella (gl/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cahill Dicoret Dari Skuad Euro 2012 Inggris
Piala Eropa 3 Juni 2012, 23:00 -
Posisi Joachim Loew Dipastikan Aman
Piala Eropa 3 Juni 2012, 18:00 -
Gary Cahill Terancam Absen di Euro
Piala Eropa 3 Juni 2012, 14:00 -
Marchisio: Masih Ada Hal Positif dari Kekalahan Italia
Piala Eropa 3 Juni 2012, 08:30 -
Prediksi Juara Euro 2012 Pilihan Editor Bola.net
Editorial 3 Juni 2012, 07:31
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39