De Bruyne Belum Pasti Main Lawan Irlandia
Editor Bolanet | 18 Juni 2016 17:30
Kevin De Bruyne memang mengalami masalah hamstring usai tampil melawan Italia di laga pertama. Dirinya pun sempat dikabarkan akan mengakhiri Euro 2016 lebih cepat karena hal itu.
Namun jelang melawan Irlandia, Marc Wilmots mengkonfirmasi bahwa gelandang 24 tahun itu sudah kembali berlatih. Namun ia belum menjamin De Bruyne akan bermain karena masalah kebugarannya.
Dia telah berlatih dengan baik, tak ada masalah. Saya telah berbicara dengannya. Kami akan melihat apakah dia akan siap untuk dimainkan, tandasnya.
Beberapa rumor juga mengatakan bahwa De Bruyne tak senang dengan peran yang diberikan Wilmots kepadanya. Gelandang Manchester City tersebut lebih senang bermain di posisi nomor 10 daripada dimainkan melebar.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belgia Waspada Permainan Fisik Republik Irlandia
Commercial 17 Juni 2016, 23:06 -
Brady: Irlandia Mampu Lukai Belgia
Commercial 17 Juni 2016, 14:14 -
O'Neill: Belgia Akan Habis-habisan
Commercial 17 Juni 2016, 14:13 -
Mati Lawan Italia, Lukaku Terancam Tergusur
Commercial 17 Juni 2016, 14:08 -
Hamren: Italia di Atas Irlandia
Commercial 17 Juni 2016, 12:54
LATEST UPDATE
-
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38 -
Ketika Kevin Diks jadi Pratama Arhan Baru di Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:27
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10