Courtois: Belgia Harus Selalu Bermain Layaknya Partai Final
Editor Bolanet | 8 Juni 2016 13:15
Belgia sendiri tergabung di grup yang sulit bersama Italia, Swedia dan Republik Irlandia. Belgia akan menjalani laga pertama melawan Italia pada 14 Juni 2016 mendatang.
Kami memiliki pasukan yang bagus dan kami bisa melangkah jauh, tapi kami harus pergi selangkah demi selangkah dan mendekati setiap pertandingan seperti final, ujarnya.
Jelas sikap itu bisa memberikan beberapa tekanan, tapi banyak dari pemain kami bermain di tim besar dan tahu apa itu saat memiliki tekanan pada diri kami. Itu hanya bisa membantu kami, tandasnya.[initial]
Siapa pemain yang bakal bersinar di final bola di Perancis nanti? Jadilah saksi final bola di Perancis dengan ikutan REXONA #MOGERTOFRANCE biar bisa nonton final bola langsung di Perancis. Caranya gampang, jawab tantangan REXONA: “Hal paling #MOGER apa yang akan kamu lakukan demi mendukung tim favorit langsung di Paris?”
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Courtois Klaim Skuat Belgia Paling Oke di Grup E
Commercial 7 Juni 2016, 19:31 -
Courtois Optimis Belgia Catat Prestasi Apik di Euro
Commercial 7 Juni 2016, 19:01 -
Nainggolan: Belgia Tak Takut Siapapun!
Commercial 7 Juni 2016, 18:28 -
Wilmots: Spanyol dan Prancis Lebih Diunggulkan
Commercial 7 Juni 2016, 15:00 -
Wilmots: Juarai Grup E Paling Sulit
Commercial 7 Juni 2016, 14:49
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39