Conte: Spanyol Hebat, Saya Tak Datang dari Bulan!
Editor Bolanet | 23 Juni 2016 13:19
Conte bersama Italia finish di puncak Grup E, namun itu tidak cukup untuk memberikan mereka undian mudah di babak berikutnya, mengingat mereka sudah dinanti sang juara bertahan - Spanyol.
Pertandingan itu akan menjadi ulangan final Euro 2012, yang dimenangkan Spanyol 4-0.
Italia kalah di laga pamungkas di fase grup, tumbang 0-1 di tangan Rep. Irlandia, dan Conte mengaku ia sudah tahu benar mengenai kekuatan Spanyol, yang juga kalah di laga terakhir mereka melawan Kroasia.
Apa yang perlu saya katakan mengenai Spanyol? Apakah anda ingin saya mengatakan pada Anda bahwa mereka tim yang jelek? Apa yang harus saya katakan? Kami menghadapi salah satu tim terbaik di dunia. Titik, tutur Conte pada FFT.
Kecuali saya adalah sosok yang baru turun dari bulan dan berpikir bahwa Spanyol hanyalah lawan tanding biasa. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rudi Garcia Puji Kualitas Timnas Italia
Commercial 22 Juni 2016, 17:00 -
Leboeuf: Conte Bisa Buat Chelsea Menghibur dan Menarik
Liga Inggris 22 Juni 2016, 15:10 -
Buffon Tak Masalah Jadi Cadangan Lawan Irlandia
Commercial 22 Juni 2016, 12:01 -
Pujian Besar Buffon Kepada Antonio Conte
Commercial 22 Juni 2016, 11:15 -
7 Hingga 9 Pemain Italia Bakal Dirotasi Lawan Irlandia
Commercial 22 Juni 2016, 10:30
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39