Claridge: Inggris Salah Gunakan Vardy
Editor Bolanet | 24 Juni 2016 06:53
Pemain berusia 29 tahun masuk sebagai pemain pengganti untuk mencetak gol penyeimbang yang krusial di laga kedua fase grup melawan Wales, namun ia sulit mengulang hal yang sama di duel melawan Slovakia.
Permainan tidak cocok untuknya ketika tim terus bertahan. Pemain yang ada di posisi melebar harus bisa membuka banyak ruang dan Inggris tidak punya itu, tutur Claridge pada Omnisport.
Adam Lallana bukan pemain yang cocok di posisi itu Mereka memainkan sekitar enam striker dan mereka memainkan semuanya, alih-alih menurunkan winger.
Vardy bermain dengan memanfaatkan serangan balik, ia bukan sosok yang senang menanti bola, gaya tersebut akan lebih cocok untuk pemain seperti Andy Carroll atau Peter Crouch.
Ia bermain melawan Slovakia, yang tidak pernah melewati garis tengah lapangan, hal tersebut tidak cocok dengannya, kekuatan Vardy ada di kecepatannya dan ia punya kemampuan untuk berlari di belakang barisan bek. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sevilla Tertarik Pakai Servis Allen
Liga Inggris 23 Juni 2016, 23:30 -
Tak Jadi Pensiun (Lagi), Paul Scholes Main di India
Liga Inggris 23 Juni 2016, 23:30 -
Bersaing dengan Madrid, Man City Terdepan Kejar Ante Coric
Liga Inggris 23 Juni 2016, 22:49 -
Nolito Segera Gabung Man City karena Panggilan Guardiola
Liga Inggris 23 Juni 2016, 22:15 -
Punya 11 Juta Euro, Lazio Ingin Beli Pelle
Liga Italia 23 Juni 2016, 20:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23