Cassano Fit Untuk Final Piala Eropa
Editor Bolanet | 30 Juni 2012 07:10
- Antonio Cassano mendapatkan lampu hijau untuk memperkuat dalam pertandingan melawan di final Euro 2012.
Sebelumnya, muncul keraguan tentang bisa atau tidaknya Cassano masuk starting eleven Italia saat menantang sang juara bertahan di Olympic Stadium, Kiev, Selasa (02/7) dini hari nanti.
Itu semua karena Cassano mengalami sedikit masalah dengan lututnya kala menghadapi di semifinal.
Akan tetapi, kini teka-teki seputar Cassano pun terjawab sudah, setelah dokter tim Azzurri Enrico Castellacci meyakinkan para wartawan bahwa striker AC Milan tersebut bisa tampil di Kiev.
Ada sedikit masalah dengan lutut Cassano. Tapi, tidak ada yang perlu dikhawatirkan. Tidak ada kerusakan pada ligamennya. Kita akan melihatnya di final lawan Spanyol, terang Castellacci.
Selain memupus keraguan tentang kondisi Cassano, Castellacci juga memastikan bahwa Ignazio Abate dan Mario Balotelli juga bisa dimainkan oleh pelatih Cesare Prandelli. (foti/gia)
Sebelumnya, muncul keraguan tentang bisa atau tidaknya Cassano masuk starting eleven Italia saat menantang sang juara bertahan di Olympic Stadium, Kiev, Selasa (02/7) dini hari nanti.
Itu semua karena Cassano mengalami sedikit masalah dengan lututnya kala menghadapi di semifinal.
Akan tetapi, kini teka-teki seputar Cassano pun terjawab sudah, setelah dokter tim Azzurri Enrico Castellacci meyakinkan para wartawan bahwa striker AC Milan tersebut bisa tampil di Kiev.
Ada sedikit masalah dengan lutut Cassano. Tapi, tidak ada yang perlu dikhawatirkan. Tidak ada kerusakan pada ligamennya. Kita akan melihatnya di final lawan Spanyol, terang Castellacci.
Selain memupus keraguan tentang kondisi Cassano, Castellacci juga memastikan bahwa Ignazio Abate dan Mario Balotelli juga bisa dimainkan oleh pelatih Cesare Prandelli. (foti/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cesc Waspada Ancaman Serangan Italia
Piala Eropa 29 Juni 2012, 23:50 -
Ramos: Apapun Hasilnya Nanti, Kami Tetap Bangga
Piala Eropa 29 Juni 2012, 23:20 -
Marotta: Andrea Pirlo Pemain Tak Ternilai
Liga Italia 29 Juni 2012, 22:00 -
Kemenangan Italia Berbuntut Duka Fans Tewas
Piala Eropa 29 Juni 2012, 21:30 -
Tim All-Star Euro Ala Harry Redknapp
Liga Champions 29 Juni 2012, 21:00
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39