Capello Bantah Tak Digaji Rusia Tiga Bulan
Editor Bolanet | 8 September 2014 07:26
Pelatih asal Italia itu mendapat kritik dari publik negeri Beruang Merah, usai mereka tersingkir di fase grup Piala Dunia 2014 dan belakangan, Capello disebut sudah tidak menerima gaji semenjak ia kembali dari Brasil.
Saya tidak memikirkan rumor mengenai kontrak dan uang, tutur Capello pada reporter.
Pertanyaan mengenai kondisi ekonomi adalah hal terakhir yang saya khawatirkan. Semua pikiran dan fokus saya saat ini tertuju pada lapangan hijau, pada pertandingan melawan Liechtenstein, pungkasnya.
Capello mulai menangani Rusia dua tahun silam dan kontraknya saat ini berlaku hingga Juni 2018. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibrahimovic Hebat Berkat Capello dan Van Basten
Liga Italia 6 September 2014, 23:25 -
Statistik Bagus, Buruk dan Aneh Piala Dunia 2014
Editorial 16 Juli 2014, 06:16 -
'Capello Adalah Pencuri Serakah Yang Makan Gaji Buta!'
Piala Dunia 4 Juli 2014, 10:04 -
Capello: FIFA Tak Ingin Brasil Juara? Scolari Pasti Bercanda
Piala Dunia 3 Juli 2014, 13:56 -
Rusia Terdepak, Capello Dipertahankan
Piala Dunia 27 Juni 2014, 23:40
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39