Cahill Luncurkan Pujian Untuk Harry Kane
Editor Bolanet | 24 Maret 2015 21:32
Beberapa waktu lalu, pelatih Inggris, Roy Hodgson memasukkan nama Kane dalam skuat yang ia siapkan untuk dua laga melawan Lithuania dan Italia. Hal ini setelah Kane mencetak 19 gol di Premier League.
Saya telah melawannya tiga kali musim ini. Dia talenta fantastis. Dia bukan hanya seorang yang mampu menahan bola, tapi dia juga mampu berlari dengan bola, ujarnya.
Dia punya dua kaki yang bagus. Bagi saya, dia punya semua atribut untuk jadi pemain top. Kepercayaan dirinya seharusnya tinggi dan dia seorang pemain top. Dia merasa dia siap untuk bermain, tandasnya.
Inggris akan melawan Lithuania di kualifikasi Euro 2016 sebelum melawan Italia di laga uji coba.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sisa 10 Laga, Cahill Optimis Chelsea Genggam Trofi Juara
Liga Inggris 18 Maret 2015, 14:52 -
Cahill: Chelsea Harus Tenang dan Nikmati Pertandingan
Liga Inggris 16 Maret 2015, 19:28 -
Cahill: Tak Ada Pilihan Lain, Chelsea Harus Move On
Liga Inggris 13 Maret 2015, 11:15 -
Cahill Sudah Tak Bisa Tahan Nafsu Juara di Chelsea
Liga Inggris 13 Maret 2015, 10:57 -
Cahill: Chelsea Tak Bemain Seperti Biasanya
Liga Inggris 13 Maret 2015, 10:37
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39