Bos Portugal: Pepe Pemain Portugal Terbaik Hari Ini
Editor Bolanet | 1 Juli 2016 12:46
Pada pertandingan yang digelar di Stade Velodrome tersebut, Portugal berhasil mengatasi perlawanan Polandia melalui babak adu penalti. Sang Kapten Cristiano Ronaldo dan Gelandang muda berbakat mereka, Renato Sanches disebut-sebut sebagai aktor utama di balik kesuksesan Portugal menembus babak semifinal Euro 2016 ini.
Namun pelatih Timnas Portugal, Fernando Santos kurang sependapat dengan pernyataan tersebut karena ia menilai Pepe adalah pemain terbaik Portugal pada laga itu. Saya tidak biasanya memberikan kredit pada satu pemain dalam sebuah pertandingan, namun harus saya katakan bahwa Pepe bermain dengan sangat luar biasa hari ini ungkap Fernando Santos pada ESPN.
Orang-orang bilang bahwa Cristiano Ronaldo pemain terbaik kami pada pertandingan tadi, dan memang dia memainkan sepakbola yang sangat bagus, namun Pepe bermain dengan sangat fantastis tutup pelatih 61 tahun tersebut.[initial]
Baca Juga:
- Sudah Kantongi Kartu Kuning, Boateng Siap Tekel Pemain Italia
- Disebut Layak Jadi Pemain Terbaik Euro 2016, Ini Kata Boateng
- Ketemu Italia, Jerome Boateng Menolak Trauma
- Sedihnya Lewandowski Usai Disingkirkan Portugal
- Selain Van Gaal, Giggs Juga Jagokan Sir Alex Tangani Inggris
- Lawan Islandia, Prancis Harus Ingat Nasib Inggris
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Silva: Ronaldo Sangat Penting Bagi Portugal
Commercial 30 Juni 2016, 16:00 -
Cristiano Ronaldo Sayangkan Keputusan Messi Pensiun
Liga Spanyol 30 Juni 2016, 15:43 -
Portugal Berharap Ronaldo Kembali Agresif
Commercial 30 Juni 2016, 15:15 -
Mungkin Ini Jadinya Kalau Para Pesepakbola Intens menggunakan Whatsapp
Bolatainment 30 Juni 2016, 12:38 -
Blaszczykowski Ingatkan Ronaldo: Sepakbola Olahraga Tim
Commercial 30 Juni 2016, 09:42
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39