Bos Jerman: Vardy Pemain Spektakuler
Editor Bolanet | 26 Maret 2016 08:25
Jerman akan menjalani pertandingan persahabatan melawan Inggris pada akhir pekan ini di Berlin. Vardy berpeluang besar tampil menyusul absennya Wayne Rooney karena cedera.
Penampilan Vardy sendiri sangat luar biasa sepanjang musim ini. Ia sudah mencetak 19 gol dan membantu Leicester City bertengger di puncak klasemen Premier League.
Kami menonton dia dan dia adalah pemain spektakuler, kata Loew dikutip ESPN.
Kami membicarakan dia dalam beberapa hari terakhir, tidak hanya dia, tapi dia adalah pemain yang sangat mudah dan selalu mencari celah di pertahanan dan berada di belakang pertahanan. Itu adalah tempat yang paling menyakitkan dan saya pikir itu adalah salah satu kualitas yang terbesar yang dimilikinya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jack Butland Ingin Pelajari Cara Main Manuel Neuer
Piala Eropa 25 Maret 2016, 10:30 -
Kroos: Laga Persahabatan Penting Bagi jerman
Piala Eropa 25 Maret 2016, 06:56 -
Kroos: Inggris Bisa Juara Euro 2016
Piala Eropa 25 Maret 2016, 06:11 -
Muller Ingin Schweinsteiger Tampil di Euro 2016
Piala Eropa 24 Maret 2016, 22:20 -
Cedera Schweinsteiger Bikin Frustasi
Piala Eropa 24 Maret 2016, 22:14
LATEST UPDATE
-
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45 -
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:41
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Tantangan Italia di Leg 2 Lawan Jerman: Wajib Menang dan Cedera Pemain
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:30 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39