Bos Inggris Sebut Taktik Defensif Slovakia Memalukan
Editor Bolanet | 21 Juni 2016 09:56
Three Lions tampak dominan ketika kedua tim saling jumpa di pertandingan yang berlangsung semalam, namun mereka tidak bisa mencetak gol dan akhirnya harus puas dengan hasil imbang 0-0.
Inggris pun dipaksa finish di peringkat dua Grup B, kalah bersaing dari Wales.
Ini amat membuat kami frustrasi. Terutama usai melihat kami dominan di tiga laga dan hanya bisa meraih satu kemenangan. Fans luar biasa dan ini sangat mengecewakan untuk kami. Kami tidak bisa memanfaatkan peluang yang ada, tutur Hodgson pada ITV.
Sebenarnya pertandingan berjalan memalukan, karena terlihat seperti tim yang menyerang melawan tim yang bertahan sepanjang waktu.
Kami memainkan para pemain yang saya anggap bisa melakukan tugasnya dengan baik. Finish di peringkat dua adalah sebuah kekecewaan, namun kami masih masuk ke babak 16 besar dan siapa bilang tim yang akan melawan kami akan lebih kuat? Anda tidak pernah tahu, dengan cara kami bermain saya tidak takut pada siapapun. [initial]
(sm/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inggris Waspadai Lini Serang Slovakia
Commercial 20 Juni 2016, 14:15 -
Rooney Ingin Inggris Pertahankan Hodgson
Commercial 20 Juni 2016, 12:28 -
Termasuk Rooney, Inggris Akan Coret Enam Pemain
Commercial 20 Juni 2016, 10:46 -
Merson: Inggris Tak Juara, Hodgson Wajib Angkat Kaki
Commercial 20 Juni 2016, 08:31 -
Hodgson Pertimbangkan Turunkan Sturridge dan Vardy Dari Awal
Commercial 20 Juni 2016, 07:05
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39