Bos Belgia Waspadai Ancaman Zlatan Ibrahimovic
Editor Bolanet | 20 Juni 2016 07:29
Belgia menang 3-0 atas Rep. Irlandia pekan lalu untuk naik ke peringkat dua Grup E, dan berikutnya mereka akan melawan , yang duduk di peringkat tiga dengan satu angka.
Wilmots meminta para pemainnya untuk tidak meremehkan Ibrahimovic, seiring keinginan tim untuk memastikan diri maju ke babak 16 besar pekan ini.
Swedia mampu menunjukkan permainan yang bagus di dua pertandingan mereka sebelumnya. Italia hanya mencetak gol di akhir-akhir pertandingan, yang berarti itu mereka sangat solid, tutur Wilmots pada FFT.
Kami melawan mereka dua tahun silam di Piala Dunia dan mereka adalah tim yang siap berjuang keras.
Mereka punya pemain hebat di lini depan, Zlatan. Ia bisa mencetak gol dari bola muntah, dari tendangan bebas, dari apapun. Saya sangat menghormati Zlatan. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Raiola Berharap Ibrahimovic Pilih MU
Liga Inggris 19 Juni 2016, 23:21 -
Chiellini: Messi dan Ronaldo Halangi Ibra Raih Ballon d'Or
Commercial 19 Juni 2016, 06:56 -
Ian Wright: Performa Ibrahimovic Mengecewakan
Commercial 18 Juni 2016, 18:30 -
Bos Swedia: Ibrahimovic Sudah Berikan yang Terbaik
Commercial 18 Juni 2016, 12:40 -
Keane Sebut Irlandia Bakal Kesulitan Jaga Hazard
Commercial 18 Juni 2016, 07:01
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39